Training Hukum Perkreditan Dan Pemidanaan Atas Perkaranya
Training Hukum Perkreditan Dan Pemidanaan Atas Perkaranya
Dalam pelatihan ini, para peserta diharapkan akan dapat mengantisipasi agar terhindar dari masalah hukum dengan langkah-langkah yang harus dilakukan, antara lain dengan mengetahui teknik validasi data dan dokumen dalam masalah pemberian kredit, verifikasi data fisik agunan, mengenali fisik para pihak serta mengetahui beberapa kemungkinan kecurangan yang sering terjadi sehingga dapat mengantisipasinya.
Disamping itu kepada para peserta dikemukakan pula tentang pengetahuan tindakan hukum yang terkait dengan penyusunanperjanjian kredit, melakukan review atas perjanjian kredit, pengikatan agunan dan review pengikatan jaminan kredit. Hal penting lainnya peserta juga dapat melakukan supervisi kredit dan penyelesaian kredit yang baik sehingga Pegawai bank dan Bank terhindar dari permasalahan hukum.
POKOK BAHASAN.
- Pendahuluan dan Pengertian:
· Hukum dalam perkreditan
· Filosofi dasar hukum perkreditan
· Kaidah hukum - Fungsi Bank
- Prinsip Perkreditan 5C
- Prinsip Analisa Kredit 5 jari
- Aspek Hukum Perjanjian Dalam Pemberian Kredit:
· Syarat Sahnya Suatu Perjanjian
· Komposisi dalam Perjanjian
· Renvoi
· Novasi
· Akta
· Surat Kuasa - Aspek Hukum Jaminan:
· Pemahaman jaminan menurut hukum
· Jenis jaminan
· Pengikatan agunan (gadai, fidusia, cessie, hak tanggungan, hipotik
· Personal/Corporate Guarantee - Proses Kredit:
· Credit work flow
· Wawancara
· Checking
· Analisa
· Credit Approval
· Kriteria kredit yang dilarang - Produk Kredit:
· Berdasarkan jangka waktu
· Berdasarkan bentuk pembiayaan
· Berdasarkan tujuan penggunaan - Restrukturisasi Kredit:
· Penyebab kredit bermasalah
· Deteksi dini kredit
· Penanganan kredit bermasalah - Dasar Hukum Penyelesaian Perkara
METODE PELATIHAN:
Klasikal, diskusi, studi kasus
PESERTA PELATIHAN:
Pimpinan Cabang dan cabang pembantu, Pimpinan Pemasaran; Staf Pemasaran; Analisis Kredit atau Account Officer; Auditor atau SKAI; Administrasi Kredit dan bagian Hukum
NARASUMBER :
Trainer Team
INVESTASI :
Rp 5.500.000,- (Lima Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
FASILITAS :
- Seminar Kits ( Handcopy Materi + Tas + ATK + Flashdisk)
- Makan Siang
- Coffee Break
- Sertifikat
NEXT SCHEDULE
- Tanggal 11–12 Agustus 2020
- Tanggal 8–9 September 2020
- Tanggal 8–9 Oktober 2020
- Tanggal 10–11 November 2020
- Tanggal 8–9 Desember 2020
*Jadwal Training masih tentative running apabila telah mencapai quota
Jadwal Training Lainnya
-
Hukum Perlindungan Konsumen (KELAS KHUSUS + YOGYAKARTA)
No Comments | Jan 15, 2021 -
TRAINING HIRARC
No Comments | Jan 15, 2021 -
Training Hukum Ketenagakerjan & Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial (PPHI)
No Comments | Jan 15, 2021 - Implementasi K3 Di Sektor Pertambangan No Comments | Jan 15, 2021
-
Training Accident Investigation
22 Comments | Jan 14, 2021 -
Training Job Safety Analysis (JSA)
No Comments | Jan 14, 2021 - Seminar Online Zoom No Comments | Jan 14, 2021
- Training Pemahaman UU No. 13 Th. 2003 Ketenagakerjaan (JAKARTA) No Comments | Jan 14, 2021
-
How To Make “Smart Goals” Setting
No Comments | Jan 14, 2021 -
Training Incident Investigation & Root Cause Analysis
No Comments | Jan 14, 2021 -
Training Sistem Manajemen Mutu Berdasarkan ISO 9001 : 2015
No Comments | Jan 14, 2021 -
Training Contractor Safety Management System (CSMS) In Oil Gas Geothermal Industry
No Comments | Jan 14, 2021 - Training Manajemen Pergudangan (Warehouse Management) No Comments | Jan 14, 2021
-
Manajemen Resiko Berwawasan K3 (HIRADC, JSA & HAZOP)
No Comments | Jan 14, 2021