Legal Skills for Inhouse Lawyer (YOGYAKARTA + KELAS KHUSUS)

Legal Skills for Inhouse Lawyer (YOGYAKARTA + KELAS KHUSUS)

DESKRIPSI PELATIHAN
Seorang Corporate Lawyer atau In-House Lawyer tentunya harus memiliki pemahaman mendalam terkait dengan klausula-klausula penting dalam suatu kontrak bisnis, hal-hal yang dapat dikesampingkan dalam suatu kontrak (waiver), klausula penting dalam mediasi/negosiasi dan klausula-klausula penting lainnya dalam perjanjian perdamaian.

Pelatihan ini diharapkan dapat memberikan peningkatan pemahaman kepada para peserta terkait dengan legal drafting, sehingga Corporate Lawyer atau In-House Lawyer dan staf terkait dapat bekerja secara optimal dan memahami klausula-klausula penting yang harus diatur dalam suatu kontrak bisnis sehingga kontrak yang dibuat dapat melindungi kepentingan hukum dan bisnis Perusahaan terkait dengan baik. Peserta juga akan dibekali strategi dalam menangani permasalahan yang menyangkut dengan legal drafting In House Lawyer yang kemudian tentunya akan sangat berguna dalam prakteknya sehari-hari dalam dunia pekerjaannya.

TUJUAN PELATIHAN
Setelah mengikut pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :

  • Mengetahui dan memahami tahapan serta teknik dalam perancangan kontrak bisnis, hal-hal yang dapat dikesampingkan (waiver) dalam suatu kontrak bisnis, klausula negosiasi, mediasi dan klausula-klausula penting lainnya dalam suatu perjanjian perdamaian.
  • Mengetahui dan memahami tahapan dan strategi dalam penyelesaian sengketa melalui jalur / perjanjian perdamaian.

MATERI / OUTLINE PELATIHAN
1. Ruang Lingkup kontrak-kontrak bisnis

  • Terminologi kontrak bisnis.
  • Klausula-klausula penting dalam kontrak bisnis antara lain klausula mengenai representation and warranties (sehingga para pihak mengetahui dengan jelas kemampuan mitranya untuk melaksanakan kontrak), affirmative covenants (dimana para pihak dapat meminta pihak lainnya untuk melaksanakan hal-hal yang harus dilakukan untuk menjaga agar kontrak terlaksana dengan baik), negative covenants (mengatur hal-hal yang dilarang dilakukan selama kontrak berlangsung), conditions precedent (hal-hal yang harus dipenuhi sebelum kontrak berlaku efektif).
  • Jenis-jenis wanprestasi/cidera janji dalam suatu kontrak bisnis serta konsekuensi atas wanprestasi.
  • Keadaan yang dapat menyebabkan wanprestasi.
    Klausula-klausula penting lainnya yang diatur dalam kontrak bisnis antara lain waiver, amendment, governing law, jurisdiction, sett off, severability.

2. Waiver (pengenyampingan pasal undang-undang yang bersifat fakultatif)

  • Pasal-pasal dalam Kitab Undang-undang Hukum Perdata (KUHPer).
  • Pengenyampingan pasal-pasal dalam KUHPer
  • Macam-macam kontrak yang mengandung

3. Negotiation skills : Persiapan negosiasi agar mendapatkan outcome yang optimal bagi Para Pihak

4. Legal Drafting Skill : hal-hal yang penting di dalam menyusun kontrak bisnis untuk menghindari masalah-masalah hukum;

5. Legal Review Skills : analisa dan evaluasi existing contracts dan draft kontrak dengan mitra bisnis

6. Corporate Legal Aspects : penyelenggaraan RUPS yang comply terhadap UU Perseroan Terbatas, antara lain mencakup: persiapan RUPS, practical legal documents, qourum, dan voting rights.

7. Studi kasus dan diskusi

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Profile Pembicara akan disertakan dalam UNDANGAN TRAINING

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN
Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 5.900.000/peserta
Malang / Santika Malang Hotel | Rp. 5.900.000/peserta
Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 5.900.000/peserta
Jakarta / Ibis Tamarin Hotel | Rp. 7.000.000/peserta
Surabaya / Santika Hotel  | Rp. 7.000.000/peserta
Bandung / Novotel Cihampelas Hotel | Rp. 7.000.000/peserta
Bali / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Batam / Ibis Style Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Jadwal Pelatihan 2023 : 

BULANMINGGU IMINGGU IIMINGGU IIIMINGGU IVMINGGU V
Januari4-511-1218-1925-26
Februari2-38-915-1622-23
Maret1-28-915-1622-2329-30
April5-612-1319-2026-27
Mei10-1117-1824-2530-31
Juni2-37-814-1521-2228-29
Juli5-612-1319-2026-27
Agustus2-39-1015-1623-24
September1-26-713-1420-2127-28
Oktober4-511-1218-1925-26
November1-28-915-1622-23
Desember1-26-713-1420-2127-28


Jadwal Pelatihan 2024

BULANMINGGU IMINGGU IIMINGGU IIIMINGGU IVMINGGU V
Januari2-39-1016-1723-2429-30
Februari1-26-714-1521-2227-28
Maret5-612-1319-2026-27
April2-39-1016-1723-24 29-30
Mei1-27-814-1521-2228-29
Juni4-511-1217-1826-27
Juli2-39-1016-1723-2430-31
Agustus1-26-714-1521-2227-28
September3-410-1117-1824-25
Oktober1-28-915-1622-2329-30
November4-511-1217-1824-25
Desember3-410-1117-1824-25

Bila calon peserta menghendaki request tanggal dan durasi dapat kami fasilitasi baik untuk PublIc Training maupun Inhouse Training.

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Penawaran khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 %
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Exclusive Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group Soft & Hard Copy
  8. Souvenir
  9. Transportasi selama Pelatihan (bandara dan Penginapan Ke Lokasi Pelatihan).

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi  dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *